Wisata Alam Bogor – Ada sebuah falsafah hidup yang berbunyi “alam terbentang luas jadikan guru”. Kalimat falsafah hidup ini secara gamblang menyampaikan kepada para pembacanya untuk tidak menggap remeh alam semesta ini, tidak menyia-nyiakannya, tidak mengeruknya sampai, tidak merusaknya tapi menjadikannya guru untuk kita belajar. …
Devoyage Bogor : Suasana Eropa Di Kota Hujan
Devoyage Bogor – Siapa yang tidak mengenal Kota Bogor, kawasan yang terkenal dengan curah hujan yang tinggi dan mempunyai udara dingin nan sejuk ini memang selalu memukau setiap wisatawan domestik atau mancanegara (bisa di cek di puncak hehhe) untuk datang kesini. Video dari youtube, courtesy …
Tempat Wisata di Sentul : Taman Budaya Sentul City
Tempat Wisata di Sentul : Kawasan Bogor selama ini memang dikenal sebagai salah satu lokasi favorit wisata, khususnya bagi penduduk jawa barat dan Jakarta. Ada banyak tempat wisata di Bogor, mulai dari wisata alam sampai taman-taman yang desain dengan indah. Jika Anda mencari tempat wisata …
Pemandian Air Panas Sentul di Gunung Pancar
Pemandian Air Panas Sentul – Sentul adalah bagian dari kab. Bogor, sebuah kabupaten dengan julukan Kota Hujan karena curah hujan di area ini sangat tinggi dan sering kali menjadi salah satu penyebab banjirnya daerah Jakarta dan sekitarnya. Dengan kondisi seperti itu membuat bogor menjadi kawasan …
Taman Fathan Hambalang Sentul : Tempat Wisata Asyik
Taman Fathan Hambalang Sentul – Penemuan tempat wisata baru selalu terjadi setiap waktu, luasnya daerah yang belum terbuka dan banyaknya ide gila para pebisnis tempat wisata yang bisa membuat tempat yang biasa menjadi luar biasa. Berbicara tentang wisata kita pasti sepakat bahwa ada masanya dimana …