Klenteng Pan Kho Bio, Tertua di Bogor dan Nusantara

Klenteng Pan Kho Bio atau Wihara Pan Kho Bio merupakan klenteng tertua di Bogor. Klenteng ini banyak menyimpan peninggalan-peninggalan sejarah dari Kerajaan Padjajaran. Klenteng Pan Kho Bio ini terletak di pulau kecil di tengah sungai Ciliwung yaitu di Pulo Geulis. Dalam bahasa sunda, pulo berarti pulau dan geulis berarti cantik.

pura parahyangan agung jagatkarta : Wisata Religi Di Bogor

pura parahyangan agung jagatkarta – Bogor selalu menjadi Icon wisata bagi orang-orang yang berada disekitaran Jabodetabek bahkan tak jarang juga turis dari luar Jawa Barat maupun mancanegara yang datang dan berkunjung ke Bogor untuk menikmati wisata beserta aneka khas kuliner Nusantara terkhusus makanan khas orng Sunda.